Piramida Ekologi terbagi atas tiga yaitu : Piramida Jumlah, Piramida Biomassa, Piramida Energi. Berikut Pengertian dari ketiga Piramida tersebut.
1. Piramida Jumlah, yaitu menggambarkan jumlah
organisme yang terdapat di dalam satu tingkat trofik.
2. Piramida Biomassa, adalah piramida yang menggambarkan
total biomassa yang terdapat pada tiap tingkatan biomassa.
3. Piramida Energi, Menggambarkan produktivitas energi
suatu tingkatan trofik dalam ekosistem selama periode
tertentu.
Kamis, 05 September 2013
Piramida Ekologi
Label:
Normatif
0 komentar:
Posting Komentar